Jembatan Terunik di Dunia
12. JEMBATAN SURAMADU
Jembatan SuramaduJembatan Suramadu ini adalah jembatan terpanjang di Indonesia, setidaknya saat ini, karena mempunyai panjang 5.438 m. Yang unik dari jembatan Suramadu ialah adanya tiga bagian yang membagi jembatan ini, yakni jembatan penghubung (approach bridge), jembatan utama (main bridge) dan jembatan layang (causeway)Tujuan utama dari dibangunnya jembatan Suramadu ialah untuk mempercepat prosespembangunan di wilayah pulau Madura, yakni pembangunan pada bidang ekonomi dan infrastruktu di Madura, yang cukup tertinggal jika dibandingkan kawasan lain di JawaTimur. Dan biaya untuk pembangunan...